GREBEG BESAR GUNUNG WIJIL 2019 GUDANG, KAMPUNG, NGAWEN
17 Agustus 2019 01:27:40 WIB
Ngawen,– Rangkaian upacara adat Grebeg Besar Gunung Wijil diadakan di sekitaran makam RNg.
Joyo Ikromo. Sebagai bentuk rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, gunungan yang berisikan
hasil pertanian diarak dan diiringi oleh tetabuhan seni tradisional menuju lokasi petilasan R.Ng.
Djoyo Ikromo.Senin (12/08/19)
Hadir Dalam acara tersebut Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Gunungkidul,
Forkompimcam Kecamatan Ngawen, Kapolsek Ngawen Polres Gunungkidul AKP Kasiwon yang di
wakili Kanit Sabhara Polsek Ngawen Iptu Kasto,Danramil 05/Ngawen serta ratusan pengunjung
memadati lokasi kegiatan tersebut.
Dikatakan Iptu Kasto di sela sela acara menyampaikan bahwa rangkaian upacara adat juga
dimeriahkan dengan berbagai hiburan kesenian rakyat seperti pagelaran seni Reog, Jathilan,
Kanit Sabhara Hadiri Upacara Adat Grebeg Besar Gunung Wijil
pagelaran campur sari, hingga tari-tarian.
Rangkaian upacara adat Grebeg Besar Gunung Wijil diadakan di sekitaran makam RNg. Joyo
Ikromo. Sebagai bentuk rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, gunungan yang berisikan hasil
pertanian diarak dan selanjutnya ketiga gunungan tersebut di perebutkan oleh para pengunjung.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- KARNAVAL PEMBANGUNAN DALAM RANGKA PERINGATAN HUT RI KE-79
- Penilaian Lomba Pengagungan Antar Kalurahan , Dalam Rangka Memperingati HUT RI KE-79
- MUSYAWARAH KALURAHAN Dalam Rangka PENYUSUNAN RKPKAL 2025
- PENYALURAN BLT DANA DESA TAHAP 7 TAHUN 2024
- PENYALURAN BLT DANA DESA TAHAP 6 TAHUN 2024
- PENYALURAN BLT DANA DESA TAHAP 4 DAN 5 TAHUN 2024
- PELAKSANAAN PENDATAAN SOSIAL EKONOMI DI KALURAHAN KAMPUNG KAPANEWON NGAWEN