PENYALURAN BLT DANA DESA TAHAP 1,2 DAN 3 TAHUN 2025

Arif budianto, 30 Maret 2025 08:19:56 WIB

Kampung-Ngawen. Pemerintah Kalurahan Kampung pada hari Rabu, tanggal 26 Maret 2025 telah melaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai yang bersumber dari Dana Desa Tahun Anggaran 2025. Penyaluran BLT untuk Tahap I,II dan III ini diberikan untuk 23 Keluarga Penerima Manfaat yang tersebar di wilayah Kalurahan Kampung. Kegiatan ini dilaksanakan mulai pukul 13.00 di Aula Balai Kalurahan Kampung, yang dihadiri Keluarga Penerima Manfaat BLT Dana Desa 2025, Lurah Kalurahan Kampung didampingi Pendamping Desa dan Pamong Kalurahan Kampung.

Artikel Terkini

  • MUSYAWARAH KALURAHAN KAMPUNG DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPKAL 2021.

    02 November 2020 12:47:19 WIB Arif budianto
    MUSYAWARAH KALURAHAN KAMPUNG DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPKAL 2021.
    Kampung, Dalam rangka perencanaan pembangunan Kalurahan untuk tahun 2021, Pemerintah Kalurahan Kampung bertempat di Balai Kalurahan Kampung melaksanakan Muskal Penyusunan RKPKal tahun 2021. Musyawarah yang diselenggarakan oleh Badan Permusyawaratan Kalurahan (BPK) Kampung ini bisa terlaksana dengan ... ..selengkapnya

  • Tasyakuran Bersama Penerima BSPS Tahun 2020 Kalurahan Kampung

    14 Agustus 2020 15:08:37 WIB SUPARNA,SE
    Tasyakuran Bersama Penerima BSPS Tahun 2020 Kalurahan Kampung
    Kalurahan Kampung 13-08-2020; Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus berupaya mengurangi jumlah rumah tidak layak huni di Kabupaten Gunungkidul. Melalui program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) di Kalurahan Kampung, Kapanewon Ngawen Kabupaten Gunungkidul, Program ini m... ..selengkapnya

  • BLT Dana Desa Tahap I bulan ketiga Desa Kampung

    21 Juli 2020 08:18:18 WIB Arif budianto
    BLT Dana Desa Tahap I bulan ketiga Desa Kampung
    Pemerintah Desa Kampung menyalurkan dana Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahap I untuk bulan ketiga sebesar Rp 600.000,- Sebanyak 146 kepala Keluarga Penerima Manfaat BLT Dana Desa Tahap I ini yang bisa tersalurkan dari 149 KK adapun 3 kepala keluarga sudah mendapatkan bantuan dari PKH ataupu... ..selengkapnya

  • REMBUG STUNTING KALURAHAN KAMPUNG

    20 Juli 2020 15:40:36 WIB Arif budianto
    REMBUG STUNTING KALURAHAN KAMPUNG
    Kalurahan Kampung, 16/07/2020 Pemerintahan kalurahan Kampung pada hari kamis 16 Juli 2020melaksanakan kegiatan REMBUG STUNTING yang bertempat di aula kalurahan Kampung. Dalam pelaksanaan Rembuk stunting di hadiri kurang lebih 55 peserta perwakilan dari beberapa tokoh BPK, Kader kesehatan,kader PKK, ... ..selengkapnya

  • Pemasangan Banner APBDes 2020 Desa Kampung, Kecamatan Ngawen, Kabupaten Gunungkidul

    25 Juni 2020 09:49:35 WIB Admin
    Pemasangan Banner APBDes 2020 Desa Kampung, Kecamatan Ngawen, Kabupaten Gunungkidul
    Kampung (SIDA), sesuai dengan undang-undang nomor 6 tahun 2014 tentang desa dimana desa harus membuat papan informasi de depan umum tentang rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa yang di dalamnya mencakup program-program kerja pemerintah desa selama setahun berjalan untuk dapat diketahui ole... ..selengkapnya

  • Daftarkan Diri Anda pada Program Kartu Prakerja

    18 April 2020 17:51:03 WIB
    Program Kartu Prakerja adalah program bantuan biaya pelatihan dan insentif bagi para pekerja, pencari kerja, serta pelaku usaha mikro dan kecil yang kehilangan pekerjaan dan/atau mengalami penurunan daya beli akibat pandemi Covid-19. Kartu Prakerja diharapkan mampu meningkatkan kompetensi, prod... ..selengkapnya

  • LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI APBDES 2019

    17 April 2020 12:39:43 WIB Arif budianto
    LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI APBDES 2019
    Desa Kampung : Sesuai dengan ketentuan pada Peraturan Bupati Gunungkidul Nomor 61 Tahun 2018 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa Pasal 76, Desa menyampaikan Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APBDes 1 bulan setelah akhir tahun anggaran selesai. maka dari itu Desa Kampung Kecamatan Ngawen Kab... ..selengkapnya

  • MUSRENBANGDES DESA KAMPUNG DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDES 2020 & DURKP 2021

    08 September 2019 03:32:39 WIB
    MUSRENBANGDES DESA KAMPUNG DALAM RANGKA PENYUSUNAN RKPDES 2020 & DURKP 2021
    Pemerintah Desa Kampung pada tanggal 05 September 2019 melaksanakan musrengbangdesa RKPDesa tahun 2020, yang mana dalam musyawarah ini dihadiri kurang lebih 150 peserta rapat yang terdiri dari 15 padukuhan yang ada di Desa Kampung, setiap padukuhan mewakilkan utusan untuk mengikuti musyawarah. ... ..selengkapnya