Berita Desa

  • MUSDES RKPDesa Kampung, TA 2020

    09 Agustus 2019 10:56:29 WIB Admin
    MUSDES RKPDesa Kampung, TA 2020
    SIDA – SAMEKTA. Kampung, Kamis 08 Agustus 2019. Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Kampung bersama Pemerintah Desa Kampung menyelenggarakan Musyawarah Desa  Penyusunan RKPDesa tahun anggaran 2020 di Aula Balai Desa Kampung. Musdes dihadiri oleh Camat Ngawen yang di Wakili Oleh Kasi PMD ( Sukisno ..selengkapnya

  • APBDESA KAMPUNG 2019

    09 Agustus 2019 10:05:13 WIB Admin
    APBDESA KAMPUNG 2019
    ..selengkapnya

  • Senam Germas Desa Kampung

    29 Juli 2019 12:50:55 WIB Admin
    Senam Germas Desa Kampung
    SIDA-SAMEKTA Kampung  Kesehatan merupakan kebutuhan primer masyarakat. Salah satu cara menjaga kesehatan adalah dengan olahraga. Oleh karena itu dalam rangka meningkatkan kesehatan masyarakat, setiap 2 minggu sekali kader kesehatan Desa Kampung mengadakan senam. Agenda rutin yang dilaksanakan di ..selengkapnya

  • Posyandu Balita Desa Kampung

    29 Juli 2019 12:32:32 WIB Admin
    Posyandu Balita Desa Kampung
    SIDA – SAMEKTA Kampung, Pos Pelayanan Terpadu Balita Desa Kampung telah lama rutin dilakukan setiap bulan di Padukuhan masing - masing. Khusus agenda ini dilaksanakan di Padukuhan Kaliwaru dirumah Bapak Dukuh, Sumarlan. Pada kesempatan ini hadir dari Puskesmas Ngawen 1, Bapak Sriyono, pengurus/ ..selengkapnya

  • Pemicuan STBM Desa Kampung

    25 Juli 2019 14:06:57 WIB Admin
    Pemicuan STBM Desa Kampung
    Untuk mengurangi kejadian penyakit diare dan penyakit berbasis lingkungan lainnya ,sabtu (20/7/2019) Puskesmas Ngawen I berkerja sama dengan  Pemerintah Desa Kampung mengadakan Pemicuan Sanitasi Total Berbasis Masyarakat ( STBM ) dengan sasaran warga masyarakat padukuhan Gununggambar, pengurus Rt, ..selengkapnya

  • Masyarakat Mencari Keadilan dengan SIPPAWONN

    21 November 2017 16:58:07 WIB
    Di Pengadilan Agama Wonosari, telah ada pelayanan berbasis IT yang diberi nama ''SIPPAWONN'' Sistem Informasi Perkara Pengadilan Agama Wonosari berbasis E-Android untuk pelayanan Publik. Aplikasi SIPPAWON berbasis E-Android adalah pelayanan masyarakat untuk mencari keadilan dengan menggunakan smartphone. ..selengkapnya

  • Pembentukan POKDARWIS Desa Kampung

    04 November 2017 05:46:21 WIB Arif budianto
    Pembentukan POKDARWIS Desa Kampung
    (Balai Desa Kampung 1 November 2017), Menindak lanjuti arahan dari Pemerintah Kabupaten Gunungkidul, dalam hal ini Dinas Periwisata Kabupaten Gunungkidul dalam Temu Wicara Bupati tanggal 27 Oktober di Pendopo Guyup Rukun Kecamatan Ngawen. Maka kami selaku Pemerintah Desa Kampung mengadakan pertemuan ..selengkapnya

  • Temu Wicara Bupati dalam Tajuk Gunungkidul Membangun

    04 November 2017 02:23:11 WIB Arif budianto
    Temu Wicara Bupati dalam Tajuk Gunungkidul Membangun
    Kegiatan temu wicara Bupati Gk dilaksanakan di pendopo Kecamatan Ngawen pada Jumat (27/10/2017) jam : 14.00 wib – selesai. giat dari dinas komunikasi dan informatika kab.gunungkidul menyelenggarakan “temu wicara bupati dalam tajuk gunungkidul membangun ” dengan topik “Akuntabilitas ..selengkapnya